Selasa, 19 September 2017

5 Contoh Rumah 3 Lantai yang Super Keren

Asalamu'alaikum Sobat Contoh Rumah - Memiliki rumah besar dan nyaman adalah impian setiap orang, apalagi jika kita mempunyai anak yang banyak tentu rumah besar adalah suatu keharusan karena jika rumah yang kita huni kecil dengan anak yang banyak sungguh tidak akan mungkin rumah yang kita tempati akan terasa nyaman.

Rumah yang besar memang lebih nyaman dengan luas tanah yang besar juga, tetapi jika luas tanah tidak terlalu besar juga dapat memiliki rumah yang besar dengan cara meningkatkannya menjadi 3 lantai maka rumah akan terlihat besar dan luas untuk di tempati.

Berikut 5 contoh rumah 3 lantai yang super keren :


1. Contoh rumah 3 lantai yang ke satu yaitu rumah dengan flat desain tanpa genteng ini dapat dibuat di luas tanah yang tidak terlalu luas tetapi akan terasa luas ketika kita berada didalamnya, rumah ini akan menjadi perhatian orang yang melihatnya karena rumah ini terlihat sangat cantik dan unik karena jarang ada rumah desain seperti ini.
5 Contoh Rumah 3 Lantai yang Super Keren

2. Contoh rumah 3 lantai yang ke dua mempunyai konsep perpaduan rumah minimalis modern flat desain dengan rumah berkonsep jepang, rumah ini terlihat sangat cantik dan indah untuk dipandang dan akan terasa nyaman ketika kita menghuninya.
5 Contoh Rumah 3 Lantai yang Super Keren

3. Contoh rumah 3 lantai yang ke tiga ini berbeda dengan yang sebelumnya karena rumah ini memiliki konsep desain modern dengan garasi yang berada seolah di dalam rumah tetapi sebenarnya di luar rumah.
5 Contoh Rumah 3 Lantai yang Super Keren

4. Contoh rumah 3 lantai yang ke empat memiliki perpaduan antara rumah flat desain minimalis dan rumah modern tetapi dengan konsep terbuka yang terlihat dari kaca yang besar, rumah seperti ini akan sangat cocok dan indah jika berada di sekitar pantai karena kita dapat menikmati semua pemandangan yang berada di sekitarnya.
5 Contoh Rumah 3 Lantai yang Super Keren

4. Contoh rumah 3 lantai yang ke lima mengusung konsep rumah minimalis modern dan lantai pertama hanya di jadikan garasi mobil saja. Rumah konsep seperti ini sangat cocok di terapkan di perumahan-perumahan berkelas karena desainnya yang enak untuk di pandang.
5 Contoh Rumah 3 Lantai yang Super Keren
sumber gambar diambil dari google image

Bagaimana sobat tertarik untuk membuatnya, semoga contoh 5 contoh rumah 3 lantai di atas dapat membantu sobat yang sedang mencari referensi rumah 3 lantai yang super keren.

Jika sobat belum bisa membuat rumah dengan lahan yang lumayan luas sobat juga dapat membuatnya dengan lahan apa adanya seperti contoh rumah 5x12 meter atau contoh rumah 6x10 meter dengan desain yang tidak kalah keren.

Sebelum sobat meninggalkan artikel 5 contoh rumah 3 lantai yang super keren ini, jika merasa artikel ini bermanfaat silahkan dibagaikan kepada teman-teman, saudara/saudari ataupun yang lainnya baik di media sosial ataupun secara langsung agar semua orang menjadi tahu tentang contoh rumah ini atau jika ada yang ingin bertanya ataupun memberi usul dapat berkomentar di kolom komentar di bawah.


EmoticonEmoticon